Minggu, November 17, 2024
Beranda blog Halaman 39
Bolmong,-  Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow mendapatkan Dana Insentif Daerah (DID) dari Kementerian Keuangan. Pemberian DID tambahan Tahun 2020 berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) RI Nomor: 87/ PMK.07/2020. Pemberian DID tersebut  berdasarkan hasil kepatuhan dan ketepatan dalam menyampaikan laporan penanganan Covid-19, termasuk...
Bolmong,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondow, Rabu (15/07/2020) melakukan Pelantian sejumlah pejabat struktural di lingkungan Pemkab Bolmong . Pejabat tersebut  di lantik dan diambil sumpah oleh Asisten III, Ashari Sugeha, mewakili Bupati Bolmong, Yasti Soepredjo Mokoagow, di pendopo kantor Bupati...
Bolmong,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) kembali menyalurkan bantuan paket sembako tahap III yang bersumber dari APBD kepada masyarakat, Kamis (9/7/2020). Dimulai di wilayah Dumoga Bersatu, penyerahan bantuan secara simbolis dilakukan oleh Bupati Bolmong Yasti Soepredjo Mokoagow, didampingi Wabup Yanny Ronny Tuuk...
Bolmong,- Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow  (Bolmong) melalui Dinas Sosial Kamis, 9/07/2020 menyerahkan bantuan sembako kepada panti asuhan yangg ada di Bolmong. penyerahan bantuan ini langsung di serahkan oleh Kepala Dinas Sosial yang di wakili oleh Sekretaris Dinsos Raola Sugeha Jenis  bantuan...
Bolmong,- Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) Melalui Dinas Perhuubungan melakukan Sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2020 Tentang Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor. Bolmong,- Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow melalui Dinas Perhubungan akan melakukan Sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun...
Bolmong,-  Bupati Bolaang Mongondow Dra. Yasti Soepredjo Mokoagow menghadiri pelantikan Rektor Universitas Dumoga Kotamobagu (UDK) Dr Agus Supandi Soegoto sebagai Rektor periode 2020 – 2024,   Pelantikan yang digelar di Ball Room Hotel Sutan Raja Kotamobagu Senin, 6/7/2020.   Turut hadir dalam pelantikan...
Bolmong,- Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow (bolmong) melalui Dinas Sosial menggelar Kegiatan  Kursus Mengemudi bagi anak terlantar yang di selenggarkan di Desa Muntoi Timur Kecamatan  Passi Barat. Kegiatan ini di Buka langsung oleh Kepala Dinas Sosial Kab. Bolmong yang di wakili...
Bolmong,- Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) mulai mendistribusikan bantuan pangan tahap tiga. Bantuan tersebut berupa beras, ikan kaleng, susu, gula pasir, minyak goreng telah di salurkan melalui kantor kecamatan. Bantuan tersebut nantinya akan dijemput pemerintah desa masing – masing . Kepala Dinas...
Bolmong,- Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bolmong akan menyalurkan Bantuan paket sembako tahap III pekan ini untuk masyarakat Kabupaten Bolaang Mongondow yang terdampak Corona Virus Disease 2019 (Covid-19). Hal ini  sebagaimana yang disampaikan oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Bolmong I...
Bolmong,- Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow (bolmong) menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Perubahan   Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) tahun 2017 – 2022 hari ini senin, 22/06/2020 melalui aplikasi Zoom Cloud Meeting. Bupati Bolmong Yasti Soepredjo Mokoagow menyampaikan, meski di tengah-tengah...